Siswa kelas 9 yang sudah melaksanakan ujian UNAS maupun UAS perlu ada kegiatan yang bermanfaat bagi mereka. Salah satu pemanfaatan sarana prasarna adalah dengan memanfaatkan area hotspot yang ada di SMPN 2 Babat. Dengan santai beberapa siswa memanfaatkan waktu luang untuk berselancar di dunia maya , di dalam kelas, maupun di luar kelas. Enjoi saja yang penting bermanfaat.
Rabu, 21 April 2010
Memanfaatkan Hospot SMPN 2 BAbat
Diposting oleh Admin di 21.06 0 komentar
UJIAN PRAKTEK KELAS 9
Ujian praktek di smp negeri 2 babat dimulai tanggal 19 April dan berakhir tanggal 29 April 2010. Ujian tahun ini kelihatan lebih semarak dengan adanya ujian praktek kesenian dan adanya hotspot di smp negeri 2 babat. Ujian praktek kesenian anak2 praktek langsung menyanyi karaoke, volksong maupun menari. Sementara untuk ujian praktek komputer anak - anak bisa menggunakan hotsppot yang sudah terpasang di SMP Negeri 2 BAbat
Diposting oleh Admin di 21.00 0 komentar
Rabu, 07 April 2010
Identitas
Ada perubahan wajah di SMPN 2 Babat, di depan sudah berdiri dengan tegak papan beton identitas SMPN 2 Babat sebagai sekolah SSN. Wah ini cita - cita sejak dulu sebelum SSN nah sekarang sudah tercapai keinginan itu. Semoga dengan papan yang bagus ini menjadikan kinerja guru dan semangat siswa untuk belajar dan mengajar menjadi lebih meningkat.
Diposting oleh Admin di 15.59 1 komentar
Senin, 05 April 2010
RENUNGAN KITA BERSAMA
Oleh: Nurhadi, S.Pd
Diposting oleh Admin di 04.45 34 komentar